Liga Santri PSSI Piala KASAD 2022 Digelar di Toraja Utara

Tim iNews Id
Letkol. Inf, Amril H. Tehupelasury, Dandim 1414/Tana Toraja membuka secara langsung Liga Santri PSSI Piala KASAD 2022. Foto: Istimewa

SPORT, iNews.id - Kejuaraan Sepakbola Liga Santri PSSI Piala KASAD 2022 digelar di Toraja Utara, Sulawesi Selatan, Senin (20/6/2022).

Dandim 1414/Tator dalam sambutannya terimakasih kepada semua pihak yang telah bekerja keras menyelenggarakan kegiatan yang sangat bermanfaat ini.

"Seperti kita ketahui bersama bahwa sepak bola menjadi salah satu olahraga yang sangat diminati dan di gemari oleh hampir semua orang dari berbagai kalangan usia dan lapisan masyarakat," kata Letkol. Inf, Amril H. Tehupelasury.

Lanjutnya, TNI Angkatan Darat menaruh perhatian terhadap sepak bola sebagai salah satu cabang olahraga yang di harapkan mampu mengharumkan nama Indonesia dikanca Internasional.

"Kegiatan ini sebagai wadah silahturahmi para santri seluruh Indonesia yang ada di 34 Provinsi," tambahnya.

Editor : Jufri Tonapa

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network