45 CPNS di Torut Ikuti Latsar, Bupati Ingatkan Tanggung Jawab ASN Berat

Tim iNews Id
45 Peserta Pelatihan Dasar CPNS di Toraja Utara. Foto: Istimewa

TORAJA UTARA, iNews.id - Bupati Toraja Utara Yohanis Bassang membuka pelatihan dasar Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS), di Hotel Toraja Prince, Senin (20/06/2022).

Bupati Yohanis berharap, pelatihan ini akan melahirkan ASN yang memahami tanggung jawabnya sebagai pelayan.

"Ilmu yang didapatkan dalam pelatihan ini agar diimplementasikan dalam pekerjaan sehari-hari. Dari sini kita harapkan ASN mengubah mindset. Sebab kita memiliki tanggung jawab melayani masyarakat menggunakan hati," terang Ombas, sapaan Yohanis Bassang.

Latsar diikuti 45 peserta. Didapuk menjadi pembicara yakni tenaga pengajar dari Widyaiswara BPSDM Provinsi Sulawesi Selatan H Asri Sahrun Said dan pejabat struktural Pemerintah Kabupaten Toraja Utara.

Editor : Jufri Tonapa

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network